Baca Juga: Minibus Tabrak Truk Kontainer dari Belakang di Tol Cipularang KM 98, Korban Alami Luka Serius hingga Tak Sadarkan Diri
Kendati begitu, warganet dalam kolom komentar unggahan ramai menyebut jembatan penyeberangan untuk diadakan di daerah tersebut untuk meminimalisir terjadinya kecelakaan pejalan kaki.
“mau nunggu korban berapa banyak baru dibangun jembatan penyebrangan?” kata akun @halifyan.
“Heran sama soekarno hatta , jalan segede dan sepadat itu kaga ada jembatan penyebrangan buat pejalan kaki etdah,” tulis akun @titanrs_.
“Butuh jembatan penyebrangan antara SMKN 9/SMKN 13 — MTC — SMKN 7. Tolong min sampaikan ke pemerintah,” komentar akun @a.listi. (del/del)
1 2