Selasa, 7 Januari 2025 22:36

“B1KWK dari DPP PKS ini saya terima tadi malam di Jakarta. Ini melengkapi dukungan dari Gerindra, Golkar, dan NasDem yang sudah lebih dulu mendukung pasangan Dirahmati,” ucap Dian.

Lebih lanjut, Dian mengungkapkan, koalisi partai yang mendukungnya tidak hanya berhenti di partai politik yang memiliki kursi di DPRD Kuningan.

Dalam waktu dekat, sejumlah partai non-parlemen juga akan bergabung dengan koalisi tersebut. Namun, Dian belum bisa merinci partai mana saja yang akan ikut bergabung, karena komunikasi akhir masih terus berlangsung.

“Masih dalam proses pematangan komunikasi akhir, kita akan segera mengumumkan partai non-parlemen yang akan bergabung dengan koalisi ini,” ujar Dian

1 2



Sumber:

Cek Berita dan Artikel lainnya di Google News

Penulis

PT MANDALA DIGITAL MEDIA
Jl. Waluh No 12, Malabar,
Kecamatan Lengkong,
Kota Bandung, Indonesia

bisniskoranmandala@gmail.com

Exit mobile version