“Potensi adalah bagaimana anak-anak bisa percaya diri dan berprestasi. Atensi mencakup perhatian emosional dari orang tua untuk mendukung perkembangan psikologis anak. Sementara Nutrisi adalah pondasi penting, dan di sinilah Morinaga Soya hadir dengan produk yang dirancang khusus untuk memenuhi kebutuhan anak dengan ASS,” ujar Dewi.

Astrid Tiar, brand ambassador Morinaga Soya, turut berbagi pengalamannya sebagai ibu dari anak dengan ASS. “Dengan dukungan nutrisi berbasis soya, anak saya tetap tumbuh sehat dan aktif. Saya berharap para ibu lainnya juga dapat menemukan solusi yang tepat untuk anak-anak mereka,” ungkap Astrid.

Selain menyediakan produk nutrisi berkualitas, Morinaga Soya juga memberikan apresiasi berupa perjalanan edukasi “Science Adventure” ke Singapura bagi kisah paling inspiratif dari gerakan ini. Hal ini menunjukkan komitmen Morinaga Soya dalam mendampingi keluarga Indonesia untuk menciptakan generasi juara.

“Kami tidak hanya fokus pada produk, tetapi juga pada edukasi dan inovasi. Dengan nutrisi yang tepat, kami yakin anak-anak Indonesia, termasuk yang memiliki ASS, dapat tumbuh menjadi generasi sehat, cerdas, dan berprestasi.” ucapnya.

Gerakan ini membuktikan bahwa melalui langkah nyata seperti dukungan nutrisi dan perhatian emosional, anak-anak dengan ASS tetap dapat meraih potensi terbaik mereka. Morinaga Soya menjadi mitra penting dalam perjalanan para orang tua untuk mendukung masa depan anak-anak mereka.

1 2



Sumber:

Cek Berita dan Artikel lainnya di Google News dan KoranMandala WA Channel

Penulis

Exit mobile version