KoranMandala.com – Fatya Biya kali ini membahas tips rambut sehat untuk kamu yang menggunakan hijab.

Fokus pembahasan ini tentang perawatan rambut bagi yang berhijab, terutama selama bulan Ramadan.

Beberapa kebiasaan yang harus kamu hindari dan Fatya Biya sesali adalah sebagai berikut.

Terbaru! 20 Akun FF Sultan Gratis Masih Aktif untuk Hari Ini 4 Maret 2025

Mengikat Rambut Terlalu Kencang

Ia dulu sering banget mengikat rambut sangat kencang, dan ini bisa menyebabkan rambut rontok serta melemahkan akarnya.

Menyisir Rambut Saat Basah

Pori-pori kulit kepala terbuka saat rambut basah, sehingga menyisir dalam kondisi ini membuat rambut lebih mudah rontok.

Tidak Memberikan Sirkulasi Udara pada Rambut

Karena rambut tertutup hijab sepanjang hari, penting untuk membiarkannya bernapas sesekali agar tidak lembab dan lepek.

Menggunakan Produk yang Tidak Cocok

Dulu ia sering tergiur iklan tanpa benar-benar memahami kebutuhan rambut, yang justru memperburuk kondisi rambut.

Inilah beberapa tips untuk kamu yang berhijab agar rambut tetap sehat.

Sisir dari Bawah ke Atas

Ini membantu mengurai rambut kusut tanpa menarik akar rambut secara berlebihan.

Gunakan Sisir yang Tepat

1 2



Sumber: youtube.com

Cek Berita dan Artikel lainnya di Google News

Penulis
Exit mobile version