4. Pas Foto
– Background merah (beberapa instansi biru)
– Pas foto terbaru
– Menggunakan pakai formal putih
5. Transkrip Nilai
– Scan transkrip nilai yang asli bukan Foto copy
– Disarankan menggunakan mesin scanner
– Upload sesuai format ukuran
– Bubuhkan e-materai atau siapkan materai tempel untuk yang gunakan materai tempel
6. Akreditasi kampus/prodi
– Pastikan akreditasi yang diupload adalah akreditasi ketika kamu lulus
7. Surat lamaran
– Dapatkan template surat lamaran pada website instansi yang ingin
dilamar
– Perhatikan ketentuannya apakah harus tulis tangan ataukah ketik
– Lakukan tanda tangan basah menggunakan pena hitam
– Hapus bagian yang tidak diperlukan
– Isi identitas diri sesuai kebutuhan.***