KORANMANDALA.COM – Harga terbaru emas PT Aneka Tambang (Antam) merosot tajam pada edisi perdagangan Kamis, 6 Juli 2023.
Berdasarkan situs resmi Logam Mulia, harga emas Antam pecahan satu gram seharga Rp1.053.000.
Nilai emas Antam naik Rp5.000 untuk ukuran satu gram. Sementara kemarin, harganya berada di angka Rp1.058.000 per gram.
Adapun harga buyback atau jual kembali emas Antam bernilai Rp931.000 per gram, turun dari Rp936.000.
Baca juga: Motor Listrik Murah, NIJ Automotive Accelero Plus Dapat Tempuh Jarak 190 Km Dalam Satu Kali Cas
Simak rincian harga emas Antam berbagai ukuran pada perdagangan Kamis, 6 Juli 2023.
– Harga emas batangan 0,5 gram: Rp576.500
– Harga emas batangan 1 gram: Rp1.053.000
– Harga emas batangan 2 gram: Rp2.046.000
– Harga emas batangan 3 gram: Rp3.044.000
– Harga emas batangan 5 gram: Rp5.040.000
– Harga emas batangan 10 gram: Rp10.025.000
– Harga emas batangan 25 gram: Rp24.937.000
– Harga emas batangan 50 gram: Rp49.795.000
– Harga emas batangan 100 gram: Rp99.512.000
– Harga emas batangan 250 gram: Rp248.515.000
– Harga emas batangan 500 gram: Rp496.820.000
– Harga emas batangan 1.000 gram: Rp993.600.000
Baca juga: Ditenagai Daya Baterai 7200 Watt dan Bisa Tempuh Jarak 200 km, Intip Spesifikasi Motor Listrik Selis E Citi
Demikian ulasan harga emas Antam hari ini. Bagi pemilik NPWP, pembelian emas pecahan akan dikenakan pajak PPh 0,25%.(*)