Jumat, 10 Januari 2025 10:07

2. Drama When the Stars Gossip adalah drama kantor luar angkasa pertama di Korea.

Berbeda dengan serial aksi atau fiksi ilmiah masa lalu yang berlatar luar angkasa, When the Stars Gossip berfokus pada kehidupan sehari-hari para astronot dan tantangan yang mereka hadapi di sana.

3. Drama ini mengisahkan pertemuan tragis antara komandan dan wisatawan. Dalam drama ini, Gong Ryong, karakter Lee Min Ho, adalah seorang dokter yang bertunangan dengan pewaris konglomerat terbesar Korea Selatan.

Dia membayar sejumlah besar uang untuk melakukan perjalanan ke stasiun luar angkasa sebagai turis menjelang pernikahannya.

Hal demikian menyebabkan komandan Eve Kim tidak senang dengan perjalanan turis di tempat kerjanya.

Seiring waktu yang mereka habiskan pada luar angkasa, bagaimana hubungan mereka dengan tamu  ini akan berkembang?

Drama ini sudah tayang tanggal 4 Januari 2025 pada saluran tvN jam 21.20 KST. Jangan sampai ketinggalan. Anda bisa menonton trailernya disini

1 2



Sumber:

Cek Berita dan Artikel lainnya di Google News

Penulis

PT MANDALA DIGITAL MEDIA
Jl. Waluh No 12, Malabar,
Kecamatan Lengkong,
Kota Bandung, Indonesia

bisniskoranmandala[at]gmail.com

Exit mobile version