Park Hyung Sik menjawab Park Shin Hye, Han Hyo Joo, dan terakhir V BTS.

Setelah melihat nama V, Nayeon mengungkapkan rasa irinya, “Wow, saya juga ingin berteman.”

Investigasi Nayeon terus berlanjut saat ia bertanya tentang album terakhir Park Hyung Sik yang akan rilis.

Alih-alih menyatakan perilisan album regulernya, Park Hyung Sik berbagi, “Maret 2024”, yang merupakan tanggal ia merilis OST untuk drama Korea “Doctor Slump.”

Penyelidikan untuk menebak identitas tamunya menjadi lebih sulit ketika bertanya kapan debutnya.

Itulah kisah singkat Nayeon TWICE bersama dengan Park Hyung Sik dalam “TRICK KODE”, ia terus bersemangat untuk menebak bintang tamunya. ***

1 2



Sumber: allkpop.com

Cek Berita dan Artikel lainnya di Google News

Penulis
Exit mobile version