-
“The Winning” – IU
IU adalah salah satu solois paling terkenal di Korea Selatan.
Tidak heran bahwa album comeback terakhirnya “The Winning” menempati posisi kedua, dengan 3.184.400 streaming dalam 24 jam pertama.
Menampilkan 5 lagu, “The Winning” berhasil memikat para penggemar dan memperkuat posisi IU sebagai kekuatan industri musik.
Kirmir Jebol Sejak 2018, Warga Batununggal Merana Diterjang Banjir
-
“GOLDEN” – Jungkook
“GOLDEN” adalah album berbahasa Inggris pertama dari Jungkook BTS yang berhasil memecahkan tangga lagu baik secara global maupun di Korea Selatan.
Album ini merupakan album ketiga yang paling di-streaming oleh seorang solois di “Melon Hall” dengan total 3.108.400 streaming.
Terdapat 11 lagu, album ini menampilkan kolaborasi dengan artis internasional seperti Jack Harlow, Major Lazer, Latto, dan DJ Snake.
Hal tersebut memperluas daya tarik global Jungkook sebagai artis solo.
-
“FACE” – Jimin
“FACE”, album debut solo dari Jimin BTS meraih total 2.961.300 streaming.