Film ini berlatar dua puluh tahun setelah bencana lingkungan dan mengikuti cerita sebuah keluarga kaya yang mencari tempat aman dalam bunker mewah saat dunia terbakar di sekitar mereka.
Film ini bakal tayang bioskop Inggris pada tanggal 28 Maret.
Aktor ini juga terkenal karena perannya sebagai The Ancient One di Marvel Cinematic Universe.
Dia menjadi salah satu bintang utama sineas arthouse selama tiga dekade terakhir, berkat karya-karya seperti “We Need To Talk About Kevin”, “Snowpiercer”, dan “Adaptation serta Only Lovers Left Alive”.***
1 2