KORANMANDALA.COM – Surat Al Kautsar adalah surat yang ke 108 dalam Al Quran yang terdiri dari tiga ayat.
Surat ini tergolong kedalam surat Makkiyah karena diturunkan di Kota Mekkah.
Surat Al Kautsar artinya adalah nikmat yang banyak. Surat ini memiliki kandungan mengenai kewajiban untuk selalu bersyukur terhadap nikmat Allah SWT ataupun sebagai bentuk penghormatan kepada Nabi Muhammad SAW.
Berikut ini adalah bacaan Surat Al Kautsar lengkap dengan terjemahan bahasa Inggris, bahasa Indonesia, dan Arabnya, dilansir Koran Mandala dari berbagai sumber.
Baca juga: Bacaan Surat Al Adiyat Lengkap dengan Tulisan Arab, Latin, dan Terjemahan Bahasa Indonesianya
بِسْمِ اللَّهِ الرَّحْمَنِ الرَّحِيمِ
In the name of Allah, the Beneficent, the Merciful.
Dengan menyebut nama Allah yang Maha Pemurah lagi Maha Penyayang
اِنَّاۤ اَعْطَيْنٰكَ الْكَوْثَرَ
Indeed, We have given you (Muhammad) many favors.
1. Sungguh, Kami telah memberimu (Muhammad) nikmat yang banyak.
فَصَلِّ لِرَبِّكَ وَا نْحَرْ
So pray for your Lord, and make sacrifices (as worship and draw closer to Allah).
2. Maka laksanakanlah sholat karena Tuhanmu, dan berkurbanlah (sebagai ibadah dan mendekatkan diri kepada Allah).
اِنَّ شَا نِئَكَ هُوَ الْاَ بْتَرُ
Indeed, it is those who hate you who are cut off (from Allah’s mercy).
5. Sesungguhnya orang-orang yang membencimu itulah yang terputus (dari rahmat Allah).
Baca juga: Bacaan Surat Al Adiyat Lengkap dengan Tulisan Arab, Latin, dan Terjemahan Bahasa Indonesianya
Surat Al Kautsar Memiliki beberapa keutamaan diantaranya sebagai berikut.
1. Diberikan nikmat oleh Allah SWT
2. Salah satu bentuk rasa syukur terhadap nikmat Allah SWT
3. Sebagai salah satu sarana penyembuh penyakit
4. Mampu menaklukkan hati seseorang
5. Pembebas dari kezaliman
Demikianlah bacaan Surat Al Kautsar dengan terjemahan bahasa Inggris, bahasa Indonesia dan Arabnya. Semoga bermanfaat. (*)