Untuk mengatasinya, Anda dianjurkan untuk istirahatkan tubuh secara cukup dan menggunakan alas kaki yang dapat meredakan sakit tumit.

5. Lecet pada Kaki

Lecet kaki terdengar sepele, namun jika tidak ditangani dengan baik, luka ini bisa berujung pada infeksi yang serius.

6. Asam Urat

Asam urat dapat terjadi karena penumpukan cairan kristal urat di daerah sendi, akibatnya terjadi peradangan yang disertai rasa nyeri.

Baca Juga: 7 Gejala Rematik Kaki, Awas Jangan Anggap Sepele!

Untuk menanggulangi penyakit ini, Anda perlu mengatur pola makan dan menghindari pantangan yang memicu asam urat.

7. Taji Tumit

Taji tumit, pertumbuhan tulang abnormal di bawah tumit kaki. Kondisi ini menyebabkan rasa nyeri, terutama saat jalan.

8. Kapalan

Terakhir, ada kapala, yaitu area kulit mengeras dan tebal akibat tekanan atau gesekan berulang terhadap benda kasar.

Baca Juga: Mulai Go Public! Aaliyah Massaid Unggah Foto Bareng Thariq Halilintar, Netizen: Doa Terbaik untuk Kalian

Nah, itulah tadi penyakit yang dapat terjadi saat mengalami sakit kaki sebagaimana disampaikan oleh dr Saddam Ismail.(ana/fam)

1 2



Sumber:

Cek Berita dan Artikel lainnya di Google News

Penulis
Exit mobile version