Dengan kata lain, makanan ini mampu menjaga kesehatan jantung Anda.
Baca Juga: Masih Hangat! Kampung Inggris Bandung Buka Loker Untuk Fresh Graduate Lulusan SMA dan SMK, Tertarik?
3. Menguatkan Tulang dan Gigi
Tak cukup sampai di situ, makanan ini juga memiliki kandungan vitamin D yang tinggi.
Vitamin D sendiri memiliki peran untuk menyerap fosfor dan kalsium pada tubuh Anda.
Sehingga, dengan mengonsumsi makanan ini, kesehatan tulang dan gigi Anda akan lebih terjaga.
Nah, itulah beberapa manfaat yang dapat Anda petik dari makanan ini.(rif/rif)
1 2