Baca juga: Ibu-Ibu Tergeletak di Depan Pagar Rumahnya, Baim Wong Berikan Reaksi Tidak Kaget: Gak Pingsan Ini!
Daun mint sebagai zat pendingin sementara bubuk kunyit membantu Anda menghilangkan ruam.
Haluskan daun mint dan air mawar hingga menjadi pasta halus, lalu campurkan dengan sedikit bubuk kunyit.
Oleskan pada wajah secara merata dan diamkan selama sepuluh menit lalu bilas.
3. Teh hijau dan daun mint
Teh hijau memiliki kandungan antioksidan yang membantu melawan peradangan, dan daun mint dapat mendinginkan kulit.
Untuk membuat masker ini, seduhlah teh hijau dengan air hangat, biarkan hingga dingin.
Hancurkan beberapa daun mint segar dan tambahkan ke dalam teh.
Oleskan campuran tersebut ke wajah Anda, lalu diamkan selama 15 menit. Bilas dengan air dingin. (bil/ekp)