KORANMANDALA.COM – Masih banyak orang yang melewatkan pelembab (moisturizer) dan langsung menggunakan tabir surya (sunscreen).
Hal ini biasanya disebabkan oleh beberapa hal, dua diantaranya merupakan dikarenakan terburu-buru dan merasa bahwa sunscreen sudah cukup melembapkan.
Memang, menggunakan sunscreen langsung tanpa pelembab sah-sah saja dan boleh Anda lakukan.
Namun, sebelum melakukan ini, Anda harus mengentahui jenis kulit, rutinitas perawatan, hingga produk yang biasanya Anda gunakan.
Baca Juga: Lulusan SMP, SMA SMK Bisa Ikut! SPX Express Bandung dan Sumedang Gelar Loker Terbaru untuk Fresh Graduate
Melansir laman Hello Sehat, kedua skincare ini memiliki khasiat untuk menghidrasi dan melindungi kulit dari paparan sinar matahari.
Seperti namanya, sunscreen dan pelembab merupakan dua skincare dengan fungsi yang sangat berbeda.
Sunscreen mampu menjaga kulit Anda dari sinar ultraviolet. Sedangkan pelembab bertugas untuk menjaga kelembapan kulit Anda.
Baca Juga: Gaji UMR! Miniso Bandung Gelar Loker Terbaru untuk Tamatan SMA dan SMK, Ini Syaratnya
Namun, Anda juga harus mengetahui apa jenis kulit Anda. Jika Anda mempunyai kulit dengan tipe berminyak.