Membuat Kulit
6. Di dalam mangkuk, campurkan tepung beras, tepung tapioka, garam, air, dan minyak. Selanjutnya, aduk rata
7. Siapkan kukusan dan baking paper, lalu panaskan kukusan
Membuat Dimsum
8. Masukkan sebagian adonan isian ke dalam plastik segitiga, semprotkan ke dalam tepung tapioka sambil di gunting gunting seukuran 1/2 sendok makan
9. Balurkan ke dalam tepung basah lalu susun ke dalam kukusan. Kemudian, kukus selama 15 menit. Oles dengan minyak di tengah mengukus
10. Lakukan langkah yang sama untuk membuat dimsum isian sayuran dan dimsum kulit hijau
Membuat Saus
11. Iris daun bawang cung lalu pindahkan ke dalam mangkuk tahan panas
12. Tambahkan bawang putih halus, cabai bubuk kasar, dan siram dengan minyak panas. Kemudian, aduk rata
13. Masukkan kecap asin, cuka hitam, kaldu jamur, gula pasir, dan minyak wijen. Selanjutnya, aduk rata
Nah, itulah tadi cara membuat dimsum, sebagaimana Koran Mandala melansir dari YouTube Devina Hermawan dengan judul ‘Resep DIMSUM AYAM UDANG TEPUNG BERAS‘. (ana)