KORANMANDALA.COM – Berikut ini niat Mandi Besar Sholat Idul Fitri 2024 lengkap dengan tata caranya di sini. Ada beberapa sunnah yang disarankan bagi umat Muslim menjelang Hari Raya Idul Fitri, salah satunya adalah membersihkan diri sebelum melaksanakan salat Idul Fitri.
Mandi besar sunah Idul Fitri memiliki keistimewaan karena dapat menambah keberkahan pada perayaan tersebut.
Selain itu, mandi sunah juga membawa manfaat bagi kenyamanan dan ketenangan hati umat Muslim saat menjalankan salat Idul Fitri.
Terdapat bacaan niat dan tata cara khusus yang perlu diikuti oleh umat Muslim saat melakukan mandi sunah Idul Fitri, seperti yang dilansir oleh NU Online.
Baca Juga : Tata Cara dan Bacaan Niat Sholat Idul Fitri Bahasa Arab, Latin, dan Terjemahan Indonesia
Niat Mandi Besar Idul Fitri
نَوَيْتُ غُسْلَ عِيْدِ الْفِطْرِ سُنَّةً لِلهِ تَعَالَى
“Nawaitul ghusla li ‘idil fithri sunnatan lillahi ta’ala.”
Artinya: “Aku niat mandi Idul Fitri, sunah karena Allah ta’ala.”
Dikutip Koran Mandala dari laman dompetdhuafa.org, inilah tata cara mandi mandi Besar Idul Fitri 2024 yang bisa dilakukan.
Baca Juga : Bacaan Takbir untuk Menghidupkan Malam Idul Fitri, Lengkap dengan Tulisan Arab, Latin, dan Terjemahannya
Tata Cara Mandi Besar Idul Fitri 2024
Sebelum memulai mandi, bacalah niat untuk mandi sunah Hari Raya Idul Fitri dengan mengucapkan :