Yogurt adalah sumber probiotik, protein, dan kalsium yang baik.
Mengonsumsi yogurt membantu meningkatkan apa yang disebut “bakteri baik” di usus, yang melindungi tubuh dari bakteri berbahaya.
Namun, Anda harus berhati-hati untuk menghindari mengonsumsi yogurt dengan tambahan rasa karena mengandung gula dalam jumlah besar.
7. Bumbu dan rempah-rempah
Bumbu dan rempah yang bermanfaat untuk kesehatan tersebut antara lain minuman campuran kunyit/lada hitam, ketumbar, mint, kulit lemon dan mentimun.
Termasuk di dalamnya adalah teh hijau, lemon dan jahe.
Demikianlah7 makanan super yang disarankan dikonsumsi untuk kesehatan dan bebas dari penyakit. (ape)