Artinya: “Ya Allah, limpahkan sholawat, salam, dan keberkahan kepada junjungan kami, Nabi Muhammad SAW, pembuka apa yang terkunci, penutup apa yang telah lalu, pembela yang haq dengan yang hak, dan petunjuk kepada jalan yang lurus. Semoga Allah melimpahkan sholawat kepadanya, keluarga, dan para sahabatnya dengan hak derajat dan kedudukannya yang agung.”
Keutamaan Mengamalkan Sholawat Fatih
- Membaca Sholawat Fatih setiap setelah sholat fardhu dapat menghapus segala dosa.
- Membaca Sholawat Fatih dengan khusyu dapat menghilangkan permasalahan dan memberikan ketenangan.
- Rutin membaca Sholawat Fatih dapat memberikan kebahagiaan dunia dan akhirat
- Membaca Sholawat Fatih dapat membuat kita meninggal dalam keadaan khusnul khotimah.
- Membaca Sholawat Fatih dapat membuat kita dijauhi dari api neraka.(*)
1 2