Berikan pujian atau penghargaan kecil setiap kali anak berhasil menabung sejumlah tertentu.
Cara tersebut diyakini bisa memotivasi mereka untuk terus menabung.
4.Ajari anak soal nilai uang
Jelaskan kepada anak tentang nilai uang dan pentingnya menabung untuk masa depan. Gunakan contoh konkret, seperti menabung untuk membeli mainan yang mereka inginkan.
5. Jelaskan soal tujuang menanbung
Jelaskan kepada anak soal tujuan menabung yang spesifik, seperti membeli sesuatu yang mereka inginkan.
Cara tersebut bisa membuat proses menabung menjadi lebih menarik dan bermakna bagi mereka.
6. Ajari anak membuat anggaran
Ajari anak untuk membuat anggaran sederhana. Misalnya, jika mereka mendapatkan uang saku, ajari mereka untuk menyisihkan sebagian untuk ditabung, sebagian untuk dibelanjakan, dan sebagian untuk disumbangkan.
7. Buka rekening di bank atas nama anak