KORANMANDALA.COM – 10 Ucapan Selamat Hari Lahir Pancasila 2024 yang berisikan kata-kata semangat dan penuh makna, sebagai berikut.
Hari Lahir Pancasila jatuh pada 1 Juni 2024 menjadi momen penting bagi Bangsa Indonesia, yakni pemersatu bangsa untuk masa depan yang majemuk.
Semangat Pancasila patut terus dikobarkan di tengah gempuran modernisasi dan globalisasi seperti era saat ini.
Maka dari itu, Pancasila menjadi nilai dalam kehidupan sehari-hari untuk memperkuat persatuan dan kesatuan bangsa Indonesia.
Baca Juga : Tanggal Merah dan Cuti Bersama Kalender Bulan Mei 2024, Ada Berapa Hari Libur Nasional?
Sebagai salah satu bentuk memperingati Hari Lahir Pancasila dengan.ucapan ke media sosial, sebagai berikut.
10 Ucapan Selamat Hari Lahir Pancasila 2024
1. Selamat Hari Lahir Pancasila 1 Juni 2024! Mari kita jaga dan amalkan nilai-nilai Pancasila dalam kehidupan sehari-hari untuk Indonesia yang lebih maju dan sejahtera.
Baca Juga : 10 Ucapan Hari Raya Trisuci Waisak 2568 BE/2024 Penuh Makna dan Kedamaian
2. Semangat Pancasila: Bersatu, Berbangsa, dan Bernegara. Mari kita teruskan perjuangan para pendiri bangsa untuk mewujudkan cita-cita kemerdekaan.
3. Pancasila adalah pemersatu bangsa. Kita harus menjaga dan mempertahankannya dari berbagai rongrongan dan tantangan.
4. Dengan semangat Pancasila, kita wujudkan Indonesia yang adil, makmur, dan sentosa. Selamat Hari Lahir Pancasila!