KORANMANDALA.COM – Amanda Manopo membuat senang warganet sekaligus fans setianya, Selasa 4 Juni 2024 hari ini.

Itu terlihat dari beberapa komentar fans setia pemeran Andin di sinetron terkenal yang sudah habis masa tayangnya, Ikatan Cinta, atas postingan tersebut.

Itu semua terjadi setelah Amanda Manopo memposting sebuah foto yang tampak akrab bersama Arya Saloka, pemeran Aldebaran di Ikatan Cinta.

Terlihat dalam foto tersebut Amanda Manopo dan Arya Saloka sedang tersenyum cerita. Tangan keduanya memegang gelas dengan ukuran berbeda.

Amanda Manopo tersenyum cerah ke arah Arya Saloka, sementara Arya Saloka tertawa menghadap kamera.

Yang menarik,  outfit keduanya nyaris sama, bernuansa biru.

Sedang apakah gerangan? Apakah sedang membicarakan proyek sinetron bersama lagi?

Sejauh ini belum diketahui. Yang pasti,  dalam caption fotonya, Amanda Manopo menulis soal “rame” dan “ghibah”.

“Nah lu nah lu rame dahhhh, Nyok” kmpul kita ghibba,” tulus @andinnkharismaputri,

Itulah yang membuar warganet merasa senang. Apalagi karena warganet sudah lama tidak melihat Amanda Manopo dan Arya Saloka memosting foto bersama setelah sinetron Ikatan Cinta selesai.

1 2



Sumber:

Cek Berita dan Artikel lainnya di Google News

Penulis

PT MANDALA DIGITAL MEDIA
Jl. Waluh No 12, Malabar,
Kecamatan Lengkong,
Kota Bandung, Indonesia

bisniskoranmandala[at]gmail.com

Exit mobile version