KORANMANDALA.COM – Kabar kurang mengenakan datang dari pesulap senior, Pak Tarno.
Pak Tarno mengungkapkan bahwa ia telah ditipu oleh manajernya sendiri.
Hal tersebut bisa terjadi sesuai dirinya menyuruh sang manajer untuk membelikan sebuah mobil.
“Iya manajer saya nipu,” kata Pak Tarno.
Karena ia sudah percaya kepada manajernya, akhirnya Pak Tarno memberikan uang untuk dibelikan mobil.
Baca Juga: Mahfud MD Mengaku Sempat Ditawari Menjadi Cawapres Anies Baswedan dan Prabowo Subianto: Saya Minta Maaf
“Saya minta mobil tapi uangnya dibawa kabur,” sambungnya.
Kini ia telah melaporan manajernya ke pihak kepolisian.
Namun, Pak Tarno tidak mau menghubungi manajernya karena merasa trauma.
Baca Juga: Siapa Pemilik DNA Asing yang Ditemukan di TKP Kasus Subang? Benarkah Punya Abi dan Arigi? Ini kata dr Sumy Hastry
“Saya takut komunikasi dengan penipu,” ujarnya.
Pada akhirnya, Pak Tarno hanya bisa pasrah dengan kejadian yang menimpanya.
Ia berharap pelaku akan mendapat balasan yang setimpal.
Baca juga: Bendera Palestina Berukuran Besar Terbentang di Jalan Asia Afrika Bandung
“Ya semoga dibales ya di akhirat nanti,” katanya. (sap/sap)