Bagi Hakim, dewasa ini sampah organik dapat terurai oleh maggot. Sedangkan, untuk sampah anorganik dilakukan pengumpulan untuk kemudian melalui proses recycle menjadi kerajinan tangan dan sisanya dijual. Sedangkan sampah residu baru dibuang ke TPA.
Untuk maggot dewasa dapat dikembangbiakkan/panen, bisa jugs dijual. Selain dijual, maggot itu diberikan ke lele dari Buruan Sae. Buruan Sae di Kecamatan Cinambo juga berjalan dengan baik. “Sebagai manusia pasti akan menghasilkan sampah tapi harus diimbangi dengan memilah sampah dan dibuang pada tempatnya,” tutur Hakim.***
1 2