Saat di NICU, pasien dilengkapi dengan berbagai alat, matanya ditutup karena kaget setelah bius, dan kondisinya dijelaskan buruk dengan paru-paru yang dianggap hitam.
Baca Juga : Dinkes Jabar Pastikan Tak Ada Penambahan Kasus Monkeypox
“Dari situ langsung masuk NICU, dan gak sadar berhari-hari, tiba-tiba di vonis segala macem. Katanya paru-parunya item, kondisi ga bagus dll. Padahal logikanya sebelum operasi semua diperiksa dan kondisi aman untuk dilakukan tindakan,” tulis akun tersebut.
Lebih lanjut pemilik akun menduga ada kesalahan memberikan anestesi kepada pasien yang meninggal tersebut.
“Sampe saat ini di minta pertanggung jawabannya sama aja deh, cuma ngangongangong aja yang namanya dokter, banyak korban, mal praktik lo,” tuduhnya. (rfa)