Hari Roh Manusia Sedunia
Michael Levy menetapkan Hari Roh Manusia Sedunia pada 17 Februari 2003, bertujuan untuk mendorong semangat manusia yang kreatif, damai, dan kasih sayang.
Hari Roh Manusia Sedunia menjadi pengingat untuk menemukan kedamaian dan ketenagan dalam jiwa, melalui meditasi dan refleksi. (ana)
1 2