Sedangkan pada tanggal 1 Juni 2024, Sat Lantas Polrestabes juga mengimbau masyarakat untuk menghindari jalanan di bawah ini karena adanya penyambutan Persib Bandung usai pertandingan Final Liga 1 Indonesia di Madura.

Adapun jalanan yang diprediksi akan mengalami kemacetan pada Sabtu, 1 Juni 2024 pukul 10.00 – 19.00 WIB sebagai berikut:

Seputaran GT. Pasteur

Jl. Djunjunan

Baca Juga: Dukung Persib Juara Liga 1, Pemprov Jabar akan Gelar Nobar di Depan Gedung Sate

Jl. Hos Cokroaminoto

Jl. Pajajaran

Jl. Wastukencana

Jl. Riau

Jl. Banda

Seputaran Gedung Sate

Itulah ruas jalanan yang diprediksi akan menjadi titik macet usai pertandingan Persib Bandung vs Madura United di Final Liga 1 Indonesia. (anf)

1 2



Sumber:

Cek Berita dan Artikel lainnya di Google News

Penulis
Exit mobile version