Petugas juga, melakukan pemeriksaan fisik makanan dengan melihat warna serta rasa dari makanan tersebut.
“Tujuannya, ketika ada yang tidak tepat dari makanan tersebut bisa secara efektif untuk dieliminasi sehingga makanan tersebut tidak dihidangkan,,” kata Ibrahim Tompo.
BACA JUGA: Mengenal Otto Iskandar Dinata Pahlawan Tatar Sunda Berjuluk Si Jalak Harupat
Bersamaan dengan kegiatan tersebut, kata Ibrahim Tompo, Biddokkes juga menyiapkan ambulans untuk mengantisipasi hal-hal yang bersifat darurat. (ape)
1 2