Lutherman menjelaskan, terdapat ratusan kardus berisi logistik Pemilu 2024 untuk kebutuhan di 5 kabupaten/Kota di Kepulauan Nias. Seluruh logistik Pemilu 2024 itu kini sudah diamankan petugas.
“Kami juga sempat mewawancarai pihak yang punya rumah ini. Beliau mengatakan ini disimpan sementara, karena besok akan dilansir di gudang logistik tertentu,” sambungnya menjelaskan.
Penemuan ini menciptakan ketidakpercayaan dan kecurigaan publik terhadap integritas Pemilu 2024 yang akan datang. (rfa)
1 2