Sementara itu, ia memiliki mobil Mercedez S600 tahun 1992 yang seharga Rp 100 juta. Ada pula harta bergerak lainnya senilai Rp 20 miliar.
Sebagaimana diketahui, Titiek Soeharto adalah putri dari Presiden kedua Indonesia Soeharto. Ia juga merupakan mantan istri dari Prabowo Subianto.
Pernikahan Prabowo dan Titiek terjadi pada 8 Mei 1983 di Taman Mini Indonesia Indah (TMII), Jakarta. Dari pernikahan tersebut, mereka diberkati dengan seorang anak laki-laki yang bernama Didit Hediprasetyo.
BACA JUGA: Prabowo Janji akan Bangun 300 Fakultas Kedokteran
Namun, tanggal resmi perceraian Prabowo Subianto dan Titiek Soeharto tidak diketahui secara pasti, meskipun keduanya tetap mempertahankan hubungan yang baik. Maka dari itu, ketika sejumlah wartawan menanyakan kapan Titiek berpisah? Titiek langsung menjawab, “Siapa yang pisah, siapa…..” katanya.
Inilah harta kekayaan Prabowo Subianto:
A. TANAH DAN BANGUNAN Rp. 275.320.450.000
1. Tanah dan Bangunan Seluas 818 m2/580 m2 di KAB / KOTA KOTA JAKARTA SELATAN , HIBAH DENGAN AKTA Rp. 32.666.905.000
2. Tanah Seluas 48970 m2 di KAB / KOTA BOGOR, HASIL SENDIRI Rp. 9.794.000.000
3. Tanah Seluas 8905 m2 di KAB / KOTA BOGOR, HASIL SENDIRI Rp. 5.467.670.000
4. Tanah dan Bangunan Seluas 8365 m2/2175 m2 di KAB / KOTA KOTA JAKARTA SELATAN , HASIL SENDIRI Rp. 158.491.875.000
5. Tanah dan Bangunan Seluas 760 m2/760 m2 di KAB / KOTA BOGOR, HASIL SENDIRI Rp. 5.000.000.000
6. Tanah dan Bangunan Seluas 2100 m2/2000 m2 di KAB / KOTA BOGOR, HASIL SENDIRI Rp. 45.000.000.000
7. Tanah dan Bangunan Seluas 2000 m2/1800 m2 di KAB / KOTA BOGOR, HASIL SENDIRI Rp. 15.000.000.000
8. Tanah dan Bangunan Seluas 70 m2/61 m2 di KAB / KOTA BOGOR, HASIL SENDIRI Rp. 400.000.000
9. Tanah dan Bangunan Seluas 10000 m2/800 m2 di KAB / KOTA BOGOR, HASIL SENDIRI Rp. 3.000.000.000
10. Tanah dan Bangunan Seluas 500 m2/500 m2 di KAB / KOTA BOGOR, HASIL SENDIRI Rp. 500.000.000
B. ALAT TRANSPORTASI DAN MESIN Rp. 1.258.500.000
1. MOBIL, TOYOTA ALPHARD MINIBUS Tahun 2005, HASIL SENDIRI Rp. 400.000.000
2. MOBIL, HONDA CR-V JEEP Tahun 2007, HASIL SENDIRI Rp. 130.000.000
3. MOBIL, LAND ROVER JEEP Tahun 1994, HASIL SENDIRI Rp. 50.000.000
4. MOBIL, TOYOTA LAND CRUISER JEEP Tahun 1980, HASIL SENDIRI Rp. 50.000.000
5. MOBIL, MITSUBISHI PAJERO JEEP Tahun 2000, HASIL SENDIRI Rp. 175.000.000
6. MOTOR, SUZUKI SEPEDA MOTOR Tahun 2002, HASIL SENDIRI Rp. 3.500.000
7. MOBIL, TOYOTA LEXUS JEEP Tahun 2002, HASIL SENDIRI Rp. 400.000.000
8. MOBIL, LAND ROVER JEEP Tahun 1992, HASIL SENDIRI Rp. 50.000.000
C. HARTA BERGERAK LAINNYA Rp. 16.415.023.500
D. SURAT BERHARGA Rp. 1.701.879.000.000
E. KAS DAN SETARA KAS Rp. 47.809.759.191