KoranMandala.com -Prediksi susunan pemain Vietnam vs Timnas Indonesia dalam lanjutan AFF Cup 2024, Minggu 15 Desember 2023, di Phu Tho Provinsial stadium.
Pertandingan penuh gengsi ini akan tersaji dan menentukan siapa yang akan memuncaki klasemen Grup B.
Selain itu, ada hal menarik jelang pertandingan yaitu Pelatih kedua tim sama sama berasal dari negeri Gingseng Korea Selatan.
Head to Head Vietnam vs Timnas Indonesia, Garuda Unggul dan Siap Melesat
Hal ini akan menjadi bumbu yang menarik saat pertandingan nanti dan patut dinanti siapa yang akan berjaya malam ini.
Prediksi Formasi Vietnam vs Timnas Indonesia
Mulai dari posisi penjaga gawang masih akan menjadi milik Cahya Supriadi yang akan melakukan halauan bola pemain Vietnam.
Beralih sedikit ke depan, di posisi tiga bek akan di tempati Ferrari, Kadek, dan Doni Try Pamungkas yang di sokong oleh Arhan dan Asnawi.
Untuk menjaga kedalaman dan mengatur keberjalanan lini tengah, akan menjadi hak dari Arhan Fikri dan Rivaldo Pakpahan.
Sementara untuk mengobrak abrik pertahanan Vietnam akan jadi tugas Kwateh, Struick dan pemain PSS Sleman Hokky Caraka.
Prediksi Susunan Pemain Vietnam vs Timnas Indonesia
Indonesia: Cahya Supriadi, Kadek Arel, Muhammad Ferarri, Dony Tri Pamungkas, Pratama Arhan, Asnawi Mangkualam, Rivaldo Pakpahan, Arkhan Fikri, Rafael Struick, Ronaldo Kwateh, Hokky Caraka
Pelatih : Shin Tae Yong.***