Sisa 3 Laga Kandang dari 5 Laga Tersisa
3 Laga kandang yang Persib miliki tentu menjadi keuntungan bagi mereka untuk melibas semua dengan kemenangan.
Bukan tak mungkin hal tersebut akan terjadi melihat dari penampilan Pangeran Biru yang sangat konsisten di musim ini.***
1 2