Aksi tersebut membuat para suporter terpukau dan langsung jatuh hati pada komitmen sang gelandang.

Debut di Usia 31 Tahun, Tetap Bangga Membela Merah Putih

Menariknya, Joey Pelupessy menjalani debutnya di Timnas Indonesia pada usia 31 tahun. Sebuah usia yang bagi banyak pemain sudah dianggap cukup senior untuk level internasional.

Jadwal Lengkap Semifinal Liga Champions 2025, Siap Hadirkan Duel Klasik dan Sejarah Baru

Meski begitu, Joey justru merasa sangat bersyukur.

“Tidak banyak pemain yang di usia kepala tiga masih bisa jadi pemain internasional,” ucap Joey sembari tersenyum lebar.

Kini, ia siap berkontribusi lebih besar demi mengantar Timnas Indonesia menembus putaran final Piala Dunia 2026.

Dengan semangat dan cinta tanah air yang luar biasa, Joey Pelupessy menjadi inspirasi baru bagi para pemain muda Indonesia.*

1 2
Leave A Reply

Exit mobile version