Spanyol memiliki pendekatan menyerang yang beragam dan efektif, sementara pertahanan Italia masih dipertanyakan.

Jadi, kata media ini, Spanyol mungkin akan menjadi tim yang merayakan kemenangan usai laga.

Sportskeeda

Setali tiga uang dengan media pertama, media ini juga memperkirakan kemenangan dengan skor Spanyol 2-1 Italia.

Disebutkan bahwa Spanyol memiliki generasi pemain muda dan mengandalkan mereka untuk bersinar di Euro 2024.

“Meski Italia bisa memberikan pukulan telak terhadap Italia, secara teori Spanyol masih menjadi tim yang lebih unggul,” kata media tersebut seraya menyebut nama Yamal, sebagai pemain kunci.

Livescore

Nah khusus media ini, prediksinya berbeda dari yang dua tadi. Menurut media ini, skor pertandingan adalah 1-1.

Disebutkan bahwa Spanyol dan Italia sama-sama menikmati kegembiraan memulai kampanye Euro 2024 dengan kemenangan, tetapi kedua tim sama-sama mengungkapkan kelemahan pertandingan pembuka mereka.

“Memenangkan pertemuan ini akan mengamankan posisi teratas, namun keduanya memiliki peluang besar untuk maju tanpa harus memenangkan pertandingan ini, jadi ini bisa menjadi pertemuan yang paling tidak dramatis antara Spanyol dan Italia”.

1 2 3
Sumber:

Editor: Aam Permana

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News dan WA Channel
Exit mobile version