Itu menandakan bahwa Vivo Y100 siap masuk ke pasar yang kini semakin kompetitif.
Mengutip keterangan Ouyang Weifeng, wakil presiden produk vivo, Y100 menjanjian pengalaman dan terobosan baru para penggunanya.
BACA JUGA : Vivo Siapkan Ponsel Baru yang Mendukung Pengisian Cepat 120 W, Seri X100 Namanya
Terobosan baru tersebut adalah “desain yang kaya akan estetika oriental, pengalaman pengambilan gambar yang unik, dan masa pakai baterai tipis dan ringan yang memecahkan rekor.”
Untuk perusahaan, Vivo Y100 diharapkan semakin meningkatkan angka penjualan komulatid seri Vivo di pasar terutama Tiongkok yang telag melampaui 300 juta unit hingga September tahun ini. (ape)***