Dalam keterangannya, Kepala Komunikasi YouTube Christopher Lawton mengatakan, penggunaan pemblokir iklan akan melanggar persyaratan layanan platform.
Menurut Lawton, periklanan mendukung beragam ekosistem pembuat konten secara global dan memungkinkan miliaran orang mengakses konten favorit mereka di YouTube.
BACA JUGA: Keren, Seri Vivo X100 akan Dilengkapi Telefoto APO, Teknologi Terbaru di Industri Ponsel
Nah, jadi jika perangkat kita baik laptop maupun PC menggunakan alat pemblokir iklan, bagusnya dinonaktifkan saja.
Kecuali kita memang berniat tidak menonton video YouTube. (ape)
1 2