Baca Juga: Motor Trail Adventure Premium Telah Lahir! Intip Kecanggihan CFMoto 450 MT yang Punya Mesin 449 CC, Minat?
Namun, jika perjalanan ekstrim, maka dibutuhkan gigi 1 jika boncengan, sedangkan gigi 2 untuk perjalanan solo.
RPM Honda CB150X SE tinggi mencapai 1800 yang dipadukan dengan puncak torsi guna akselerasi dengan kecepatan 75 km/jam.
Jok nyaman, meski terasa panas dipakai 2 jam lebih, ditambah perlindungan dari windshield, jadi lebih oke menjaga postur tubuh agar tidak pegal.
Baca Juga: Motor Matic Suzuki Address Standard, Murah dan Bisa Nyicil Rp600 Ribuan per Bulan
Secara keseluruhan sangat oke dipakai berpergian touring, terutama dipakai naik turun pegunungan. Honda CB150X SE dibanderol harga Rp38.307.000.
Kabar baiknya, Honda CB150X SE dapat dibeli secara kredit dengan memulai DP Rp11.492.100 dan berbagai tenor yang ditawarkan.
DP Rp11.492.100, angsuran Rp9.453.000, tenor 3 bulan
DP Rp11.492.100, angsuran Rp4.916.000, tenor 6 bulan
DP Rp11.492.100, angsuran Rp2.640.000, tenor 12 bulan
DP Rp11.492.100, angsuran Rp1.503.000, tenor 24 bulan
DP Rp11.492.100, angsuran Rp1.127.000, tenor 36 bulan
Baca Juga: Nikmati Performa Tangguh Motor Matic Yamaha Gear 125, Tawarkan Skema Cicilan Murahnya, DP Mulai 1 Jutaan
Demikian, ulasan spesifikasi dan skema cicilan kredit Honda CB150X SE berdasarkan perhitungan Bank Anjuk Ladang.
Dapatkan segera motor idaman Honda CB150X SE di dealer terdekat sekitar tempat tinggal Anda. (ana/del)