KORANMANDALA.COM – Masih ada kesempatan untuk mendapatkan 500 diamond secara gratis dalam event FF Booyah Ramadhan 2024 yang diselenggarakan oleh Garena Free Fire. Caranya adalah dengan melakukan setor hafalan Al-Quran. 

Garena menghadirkan event khusus dalam game Free Fire (FF) bertajuk “Booyah Ramadhan 2024” sebagai bagian dari rangkaian perayaan Ramadhan. 

Dalam event ini, para pemain memiliki kesempatan untuk memperoleh hadiah menarik berupa diamond dan berbagai macam hadiah lainnya. 

Untuk mendapatkan diamond tersebut, pemain harus menyelesaikan misi atau tugas tertentu baik di dalam maupun di luar permainan FF. 

Salah satu cara untuk mendapatkan diamond secara gratis adalah dengan menyetorkan hafalan Al-Quran. 

Baca Juga : 15 Akun FF Grandmaster Aktif GRATIS Terbaru 23 Maret 2024, Cepat Login dan Dapatkan Skin AK47 dan SG2

Selengkapnya mengenai cara mendapatkan diamond FF gratis dalam event Booyah Ramadhan 2024 dapat ditemukan dalam artikel ini.

Total Hadiah

Jika berhasil, pemain akan mendapatkan hadiah sebagai berikut ini : 

– Surat pendek : 50 Diamond

– Surat Medium : 100 Diamond

– Surat Panjang : 200 Diamond

– 1 Juz Al-Quran : 500 Diamond

Cara Ikutan Setor Hafalan Al-Qur’an “Booyah Ramadhan 2024” 

– Silakan lengkapi formulir yang tersedia di tautan: bit.ly/setorhafalanbooyah/   

– Teliti semua ketentuan dan informasi terkait jumlah diamond yang dapat Anda peroleh baik untuk Free Fire reguler maupun Free Fire Max.

1 2



Sumber: Berbagai Sumber

Cek Berita dan Artikel lainnya di Google News

Penulis

PT MANDALA DIGITAL MEDIA
Jl. Waluh No 12, Malabar,
Kecamatan Lengkong,
Kota Bandung, Indonesia

bisniskoranmandala@gmail.com

Exit mobile version