KoranMandala.com – Review spesifikasi Samsung Galaxy F14 4G menawarkan chipset terbaru dan tiga kamera, berikut harga jual di pasaran.

Samsung Galaxy F14 4G resmi meluncur di India. HP ini merupakan model lain dari series 5G yang rilis di pasar India pada Maret 2024 lalu.

Seperti kabarnya, Samsung Galaxy F14 4G bertenaga chip Snapdragon 680. Chipset ini memiliki dapur pacu yang terbilang cukup gemilang dari seri Snapdragon sebelumnya.

Baca Juga : Spesifikasi Samsung Galaxy F14 4G Resmi Meluncur di India 

Lantas seperti apa kelebihan lain dari Samsung Galaxy F14 4G selain chipset terbaru? Berikut ulasannya.

Spesifikasi dan Fitur Tambahan

Samsung Galaxy F14 4G hadir dengan layar LCD 6,7 inci, resolusi Full HD Plus, refresh rate 90 Hz, kerapatan piksel 391 ppi, dan poni ‘Infinity-U’.

Punggungnya mengusung desain Samsung belakangan ini, di mana tiga kamera ponsel disusun sejajar vertikal di sisi kiri ponsel.

Baca Juga : TERUNGKAP! Spesifikasi Smartphone Samsung Galaxy A16 5G, Minat Beli?

Sementara, ketiga kamera belakangnya terdiri dari.

– Kamera Utama: 50 MP (f/1.8)

Sensor Kedalaman: 2 MP

1 2 3



Sumber:

Cek Berita dan Artikel lainnya di Google News dan KoranMandala WA Channel
Exit mobile version