KORANMANDALA.COM – Bingung mau bikin makanan atau ide jualan karena ketatnya persaingan? Simak artikel berikut ini.

Bagi para pecinta tahu, pasti sudah akrab dengan hidangan yang dikenal sebagai tahu pocong, bukan?

Kelezatan, kepedasan, dan kecrispy-an rasanya paling nikmat dinikmati saat bersantai bersama keluarga.

Jika Anda tertarik untuk mencoba membuatnya sendiri, tidak perlu khawatir, karena Anda dapat mencoba resepnya di rumah dengan cara yang mudah dan menggunakan bahan-bahan yang sederhana.

Baca Juga : Resep Ayam Krispy Saus Mayo, Rekomendasi Masak Hari Ini

Dikutip Koran Mandala dari YouTube Wais Alqorni, berikut ini salah satu resep tahu pocong kriuk, jajanan unik yang belum banyak penjualnya.

Resep Tahu Pocong Kriuk

Bahan-bahan

– Potongan tahu besar

– 250 gram jamur

– 100 gram daging ayam

– 200 gram tepung terigu

– 100 gram cabe rawit kering

– 10 gram cabe rawit segar

– 6 siung bawang putih

– Daun bawang secukupnya

– Daun seledri secukupnya

– Kaldu ayam dan garam secukupnya

1 2
Sumber:

Editor: Ririn Fitri Astuti

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News dan WA Channel
Exit mobile version