KORANMANDALA.COM – Berikut ini adalah 7 destinasi wisata yang cocok dikunjungi selama libur dan merayakan Imlek 2024. Salah satunya adalah Singkawang yang sudah terkenal sejak dulu. 

Merayakan Tahun Baru Imlek sambil berlibur adalah pengalaman yang menggembirakan, terutama ketika Anda memilih destinasi yang kaya akan warisan budaya Tionghoa.

Dikutip Koran Mandala dari berbagai sumber, inilah beberapa destinasi wisata yang bisa dikunjungi selama libur Imlek 2024 : 

  1. Selatpanjang, Riau

Kota yang kental dengan budaya Tionghoa, dihiasi dengan dekorasi merah khas Imlek, dan menyelenggarakan festival perang air tradisional.

Baca Juga : Destinasi Wisata dan Ragam Budaya yang Ada di IKN

  1. Kuil Pulau Kemaro, Palembang

Klenteng Hok Tjing Rio yang terletak di Pulau Kemaro, menawarkan suasana indah di delta Sungai Musi, ramai dikunjungi saat Imlek.

  1. Vihara Setia Budi, Medan

Salah satu vihara terbesar di Medan yang menyelenggarakan acara khusus setiap Imlek, menjadi tempat untuk sembahyang dan wisata.

  1. Petak Sembilan, Jakarta

Tempat populer untuk merayakan Imlek di Jakarta, ramai dengan kegiatan sembahyang dan menikmati kuliner di sekitarnya.

  1. Sam Poo Kong, Semarang

Destinasi populer di Semarang yang menyajikan pertunjukan meriah seperti barongsai, live music, dan bazar kuliner selama perayaan Imlek.

1 2



Sumber: Berbagai Sumber

Cek Berita dan Artikel lainnya di Google News

Penulis
Exit mobile version