“Ini menunjukkan pentingnya buah dan cairan alami dalam masa kehamilan dan menyusui,” ucapnya.

Rekomendasi Bahan Alami Pendukung ASI

Berbekal pengalaman pribadi, dr. Zaidul menyebut beberapa bahan alami yang diyakini mampu meningkatkan produksi ASI, antara lain habbatussauda, susu almond buatan sendiri, air kelapa, alpukat, madu, royal jelly, hingga kaldu tulang (bone broth).

“Kaldu tulang kaya kalsium, kolagen, dan nutrisi penting lainnya. Bisa dibuat sendiri dari tulang ayam atau sapi, direbus perlahan hingga sari-sarinya keluar,” jelasnya.

Persib Lawan Bali United di Kandang, Marc Klok : Melawan Bali Selalu Berat, Tapi

Konsumsi Alami, Segar, dan Minim Proses

Kesimpulannya, dr. Zaidul mendorong ibu menyusui untuk memilih makanan yang alami, segar, tidak banyak melalui proses industri, dan sedekat mungkin dengan bentuk aslinya.

“Itu jauh lebih bermanfaat untuk mendukung produksi ASI yang sehat dan berkualitas,” tutupnya.

1 2



Penulis
Leave A Reply

Exit mobile version