Tabel Jadwal SIM Keliling Terbaru

Jadwal ini berlaku untuk  tanggal 23,24,25 dan 26 April 2025. Sebagaimana kita tahu, POLRESTABES Bandung menyediakan 2 unit mobil SIM keliling untuk kemudahan warga Bandung dan sekitarnya.

Mobil 1

Tanggal Hari Lokasi Jam Operasional Peta
23 April 2025 Rabu ITC KEBON KELAPA Pendaftaran jam 09-12 WIB Klik Rute ke lokasi
24 April 2025 Kamis THE KINGS SHOPPING CENTER Pendaftaran jam 09-12 WIB Klik Rute ke lokasi
25 April 2025 Jumat DAGO PLAZA Pendaftaran jam 09-12 WIB Klik Rute ke lokasi
26 April 2025 Sabtu THE KINGS SHOPPING CENTER Pendaftaran jam 09-12 WIB Klik Rute ke lokasi

Mobil 2

Tanggal Hari Lokasi Jam Opersional Peta
23 April 2025 Rabu UBERTOS Pendaftaran jam 09-12 WIB Klik Rute ke lokasi
24 April 2025 Kamis PASAR MODERN BATUNUNGGAL Pendaftaran jam 09-12 WIB Klik Rute ke lokasi
25 April 2025 Jumat BPR KS LEUWIPANJANG Pendaftaran jam 09-12 WIB Klik Rute ke lokasi
26 April 2025 Sabtu DAGO PLAZA Pendaftaran jam 09-12 WIB Klik Rute ke lokasi
  • Keterangan:
    • Tabel di atas akan selalu kami update dengan jadwal terbaru dari Polrestabes Bandung
    • Klik pada nama lokasi untuk melihat petunjuk arah menuju lokasi tersebut.

Syarat dan Biaya Perpanjangan SIM

Dengan memanfaatkan layanan SIM keliling, Anda bisa memperpanjang SIM dengan lebih mudah dan praktis. Jangan lupa untuk selalu cek jadwal terbaru dan persiapkan semua dokumen yang diperlukan agar proses perpanjangan SIM Anda berjalan lancar.

1 2

Penulis di KoranMandala

Leave A Reply

Exit mobile version